Tuesday, Dec 03

Bulan Ramadan sudah selesai. Kegembiraan menyambut ‘Iedul Fitri dilakukan di mana-mana. Umat Islam di seluruh penjuru bumi sudah menjalani puasa selama 29 atau 30 hari.

Lebaran 1 Syawal 1444 Hijriah merupakan hari yang sangat ditunggu-tunggu umat Islam di seluruh dunia setelah berpuasa Ramadan selama satu bulan.

Perayaan Idul Fitri pada Ramadan 1444 Hijriah / 2023 Masehi mungkin berbeda. Ada yang merayakan Idul Fitri hari Jumat 21 April 2023 dan Sabtu 22 April 2023.

Mengapa Ramadan menjadi bulan istimewa dibandingkan selainnya? Sebab di dalam Ramadan bulan dibukanya pintu-pintu surga lebar-lebar, ditutupnya rapat-rapat pintu neraka, diturunkannya Al Qur’an, Lailatul Qadar, dan diberikannya kelimpahan berkah, rahmat, dan ampunan bagi kita semuanya.

Sedekah merupakan salah satu pilar ajaran Islam. Banyak keajaiban-keajaiban yang diterima mereka yang gemar bersedekah.

Page 1 of 17
Image

Bekam Batam Ruqyah Batam Bengkel Manusia Indonesia www.bekam.or.id adalah pusat informasi digital dan layanan kesehatan cara Nabi Muhammad Shallallahu ’Alaihi Wa Sallam untuk kemaslahatan umat manusia di dunia

Layanan Konsultasi & Terapi:

Head: Anggrek Sari Blok G2 Batam, Kepri
Branch Head: Jabodetabek & Overseas
Email: info[at]bekam.or.id
WA: (+62) 813-2871-2147

Map Location